This is default featured slide 1 title

Go to Blogger edit html and find these sentences.Now replace these sentences with your own descriptions.This theme is Bloggerized by Lasantha Bandara - Premiumbloggertemplates.com.

This is default featured slide 2 title

Go to Blogger edit html and find these sentences.Now replace these sentences with your own descriptions.This theme is Bloggerized by Lasantha Bandara - Premiumbloggertemplates.com.

This is default featured slide 3 title

Go to Blogger edit html and find these sentences.Now replace these sentences with your own descriptions.This theme is Bloggerized by Lasantha Bandara - Premiumbloggertemplates.com.

This is default featured slide 4 title

Go to Blogger edit html and find these sentences.Now replace these sentences with your own descriptions.This theme is Bloggerized by Lasantha Bandara - Premiumbloggertemplates.com.

This is default featured slide 5 title

Go to Blogger edit html and find these sentences.Now replace these sentences with your own descriptions.This theme is Bloggerized by Lasantha Bandara - Premiumbloggertemplates.com.

Monday, December 17, 2012

Tidur Siang Baik untuk Kesehatan Anda

Tips Kesehatan : sahabat, tips kesehatan. Tidur merupakan aktivitas rutin yang di lakukan oleh setiap manusia untuk mengistirahat pikiran dan tenaga yang mereka miliki. Sehingga ketika bangun, stamina yang dimiliki akan pulih seperti sedia kala. Seperti yang kita ketahui, malam merupakan waktu yang tepat untuk melakukan aktivitas tidur. tapi banyak sebagian dari kita yang sering melakukannya pada siang hari atau lebih di kenal dengan tidur siang. Lalu, manfaat apa saja yang dapat kita peroleh dari tidur siang tersebut....????

tips kesehatan. Mungkin tak banyak orang yang mengetahui bahwa tidur siang yang kita lakukan banyak sekali bermanfaat bagi kesehatan anda. Untuk itulah, perlunya tips kesehatan mengupas tentang berbagai manfaat tidur siang tersebut. Sehingga pembaca lebih memiliki informasi yang mungkin sangat berguna bagi kesehatan tubuh anda. Berikut ini manfaat luar biasa tidur siang bagi kesehatan anda :

  Tidur Siang Baik untuk Kesehatan Anda  

Anak tidur

  1. Tidur siang ternyata mampu meningkatkan daya ingat otak anda. Sebuah penelitian yang dilakukan pada tahun 2008 menemukan bahwa tidur siang dalam wakut 45 menit mampu meningkatkan daya ingat otak anda.
  2. Tidur siang ternyata mampu meningkatkan produktivitas kerja anda. Oleh karena itulah, bagi anda yang sering mengalami kecapekan tenaga dan pikiran setelah bekerja di sarankan untuk tidur siang agar produktivitas kerja anda meningkat.
  3. Tidur siang ternyata mampu mengobati insomnia atau gejala susah tidur. Sebuah penelitian yang dilakukan pada tahun 2011 menegaskan bahwa tidur siang akan membuat penderita insomnia jadi lebih bugar. Ini dikarenakan total waktu istirahatnya jadi lebih panjang.
  4. Tidur siang ternyata membantu menurunkan tingkat stress yang anda miliki. Sebuah penelitian menunjukkan bahwa hormon stress secara dramatis akan mengalami penurunan setelah anda melakukan tidur siang bagi anda yang semalam tidurnya kurang begitu nyenyak dan lelap.
  5. Tidur siang ternyat mampu mencegah penyakit jantung. Jika anda melakukan tidur siang pendek selama 20-40 menit setiap hari akan mengurangi resiko penyakit jantung serta stroke. Sebuah penelitan yang dilakukan oleh orang Yunani menemukan bahwa orang yang setidaknya tidur siang selama 30 menit selama 3 kali sehari dalam waktu seminggu mampu menurunkan resiko penyakit kardiovaskuler sebesar 37 persen. berdasarkan penelitan tersebut, tidur siang yang sehat yaitu antara pukul 1-3 siang selama tak lebih dari 45 menit. Karena jika lebih dari waktu tersebut akan menyebabkan kepala berat ketika anda terbangun.

4 Tips Cepat Meningkatkan Daya Ingat Otak Anda Secara Alami

Tips Kesehatan : Hai, sahabat, tips kesehatan. Memiliki otak yang mudah mengingat berbagai hal merupakan impian semua orang. Ini dikarenakan, dapat mempermudah dan mempercepat pekerjaan anda sehari-hari yang membutuhkan daya ingat otak anda dalam berbagai aktivitas. Anda tentu tidak mengharapkan memiliki otak yang sering lupa dalam mengingat berbagai hal dalam kehidupan anda. Sebenarnya ada beberapa tips mudah yang dapat membantu meningkatkan daya ingat otak anda. Sehingga dapat berperan besar dalam meningkatkan daya ingat otak anda.

Sahabat, tips kesehatan. Meningkatkan daya ingat otak kita merupakan langkah yang harus kita lakukan untuk membantu semua aktivitas kita sehari-hari. Oleh karena itulah, tips kesehatan kali ini akan menyajikan sebuah artikel yang mungkin sangat bermanfaat bagi pembaca sekalian. Sahabat, tips kesehatan, berikut ini tips mudah meningkatkan daya ingat otak anda :

  Meningkatkan Daya Ingat Otak Anda Secara Alami  


  1. Dengan melatih otak anda dengan cara yang sederhana. Cobalah menulis 10 daftar kata yang bervariasi. Kemudian tutup kata yang anda tulis. Setelah 2 menit, tulislah kembali daftar kata yang anda tulis secara urut. Ini dapat mengukur kekuatan daya ingat otak anda.
  2. Metode yang kedua dapat anda lakukan dengan mendengarkan musik klasik seperti musik instrumental atau orkestra klasik. Menurut beberapa penelitan, sering mendengarkan musik klasik dapat membantu meningkatkan daya ingat otak anda.
  3. Tips berikutnya yaitu dengan sering mengisi teka-teki silang. Dengan sering mengisi teka-teki silang, otak anda akan selalu berusaha mengingat sesuatu yang berhubungan dengan pertanyaan dan jawaban yang tepat untuk pertannyaan teka-teki silang tersebut. Sehingga tips ini juga mampu meningkatkan daya ingat otak anda.
  4. Tips keempat yaitu dengan  melakukan pola hidup sehat untuk menjaga kesehatan otak anda. Ini dapat anda lakukan dengan olahraga secara teratur, istirahat yang cukup, serta mengkonsumsi berbagai jenis makanan yang baik untuk kesehatan otak anda. Makanan seperti Gandum, minyak ikan, tomat, labu, brokoli dan kacang-kacangan merupakan beberapa makanan yang sangat baik untuk menjaga kesehatan otak anda. Sehingga tips menjaga pola hidup sehat akan mampu meningkatkan daya ingat otak anda.

5 Tips Mudah dan Cepat Mengatasi Depresi yang Keras

Tips Kesehatan : Hai sahabat, tips kesehatan. Setiap orang pasti memiliki berbagai masalah dalam hidupnya. Begitu berat dan banyaknya masalah yang di hadapi akan menyebabkan seseorang terkena yang namanya depresi. Depresi juga dapat disebabkan oleh beberapa hal seperti perceraian, kematian orang yang di cintai, terkena PHK, terkena penyakit berat serta dampak dari pemakaian obat-obatan dan narkoba.

  Tips Mudah Mengatasi Depresi Secara alami  

depresi


tips kesehatan. menurut institut Kesehatan Jiwa di Amerika Serikat (NIMH), depresi memiliki tanda umum atau gejala sebagai berikut :
  1. Rasa Sedih, cemas atau hampa yang terus menerus.
  2. Rasa Putus asa dan selalu pesimis.
  3. Rasa tidak berharga, rasa bersalah dan rasa tidak berdaya.
  4. Kehilangan minat atau kesenangan atau hobi atau aktvitas yang sebelumnya di sukai.
  5. Energi lemah, kelelahan, menjadi lamban.
  6. Sulit berkonsentrasi, mengingat dan memutuskan.
  7. Sulit tidur atau insomnia atau tidur berlebihan atau hipersomnia.
  8. Sulit makan atau rakus makan (menjadi kurus atau kegemukan).
  9. Tidak tenang dan gampang tersinggung.
  10. Sering sakit kepala atau masalah pencernaan seperti sulit buang air besar dan lain-lain.
  11. Berpikir ingin mati atau bunuh diri.
  12. Serta terkadang merasa berat di tangan dan kaki
      Sahabat, tips kesehatan. Depresi yang kita alami sebenarnya dapat kita atasi dengan cara yang sederhana dan alami. Untuk itulah, tips kesehatan kali ini akan menyajikan sebuah tips untuk mengatasi depresi tersebut. Berikut ini tips mudah mengatasi depresi Secara alami :
  1. Usahakan untuk berjalan-jalan di tempat yang asri dan bisa membuat pikiran dan jiwa kita menjadi tenang. Seperti melihat pemandangan di alam yang masih alami seperti pengunungan atau tempat-tempat yang menurut anda bisa menenangkan diri dan mendamaikan hati anda.
  2. Usahakan untuk melakukan kegiatan berolahraga di pagi hari. kegiatan berolahraga ini dapat menghilangkan depresi yang sedang anda alami atau rasakan dan juga bermanfaat untuk kesehatan tubuh anda pula.
  3. Apabila anda hobby membaca buku. Usahakan untuk meluangkan hobbi membaca buku tersebut. Sebab membaca buku juga mampu menghilangkan depresi yang anda alami selama ini.
  4. Ketika dilanda yang namanya depresi, tertawa merupakan salah satu obat untuk menghilangkan depresi tersebut. Anda bisa melihat hiburan di tv yang berupa komedi yang bisa membuat anda tertawa lepas.
  5. Usaha yang tak kalah penting untuk menghilangkan depresi pada diri yaitu dengan memiliki keberanian yang tinggi untuk berubah ke arah yang lebih baik. Sehingga depresi yang anda alami lambat laun akan hilang dengan sendirinya.

5 Olahraga Yang Tidak Terlalu Menguras Tenaga Dan Menyegarkan

Tips Kesehatan : Hai sahabat, Tips Kesehatan. Olahraga merupakan salah satu jenis kegiatan yang dapat membuat tubuh kita sehat dan bugar setiap hari. Berbagai gerakan olahraga yang kita lakukan bisa membantu melenturkan dan menghilangkan kekakuan atau ketegangan otot yang ada di tubuh kita. Oleh karena itulah, Olahraga merupakan salah satu jenis kegiatan yang sangat di anjurkan dalam kehidupan kita sehari-hari. Lalu, adakah olahraga sederhana yang mudah sekaligus menyehatkan tubuh kita .....????

Sahabat, tips kesehatan. Beragam olahraga bisa kita lakukan setiap hari seperti sepakbola, lari marathon, berenang, bermain basket atau yang lainnya. Namun ternyata ada juga olahraga yang sederhana yang mudah dan menyenangkan yang dapat dilakukan oleh kita setiap hari tanpa harus menyita banyak waktu di sela-sela kesibukan rutinitas kita setiap harinya. Sahabat, tips kesehatan. Berikut ini 5 jenis olahraga sederhana yang mudah dan menyenangkan yang dapat kita lakukan tiap harinya :

  5 Olahraga Tidak  Menguras Tenaga Dan Menyegarkan  

olahraga
  1. Olahraga sederhana yang dapat kita lakukan yaitu berjalan kaki. Ini merupakan salah satu jenis olahraga sederhana yang dapat anda lakukan setiap harinya. Luangkan waktu anda sejenak setiap pagi untuk berjalan kaki atau jika jarak sekolah atau tempat anda bekerja cukup dekat, anda dapat berjalan kaki untuk mencapai sekolah atau tempat anda bekerja.
  2. Olahraga sederhana yang kedua yaitu berlari. Mungkin ini salah satu olahraga yang tidak sulit anda lakukan. Anda bisa meluangkan waktu di pagi hari untuk melakukan jenis olahraga yang satu ini. Olahraga ini sangat baik untuk masa otot anda dan juga membakar kalori dalam tubuh anda.
  3. Olahraga sederhana yang ke tiga yaitu push up dan sit up. Olahraga ini tidak terlalu banyak menyita waktu anda dan dapat anda lakukan di sela-sela aktivitas anda setiap hari. Manfaat dari olahraga ini yaitu untuk membakar kalori tubuh anda dan membuat tubuh anda bugar serta mampu membentuk otot tubuh anda.
  4. Olahraga sederhana yang keempat yaitu senam. Olahraga ini juga sangat mudah anda lakukan setiap harinya. Jika di iringi musik olahraga ini juga makin menyenangkan untuk dilakukan setiap harinya.Olahraga ini juga dapat dilakukan oleh semua orang di berbagai jenjang umur dari anak-anak hingga lansia. Manfaatnya sangat baik untuk kesehatan tubuh anda dan menjaga kebugaran anda setiap harinya.
  5. Olahraga sederhana yang kelima yaitu bersepeda. Olahraga ini juga sangat mudah dilakukan oleh semua orang di berbagai jenjang umur. Anda dapat melakukannya setiap pagi menjelang aktivitas padat anda setiap harinya. Manfaatnya juga sangat baik untuk menjaga kondisi dan kesehatan dan kebugaran tubuh anda.

5 Resiko Kesehatan Jika Kurang Minum Air Putih


Tips Kesehatan - Hai, sahabat, Tips Kesehatan. Makan dan minum merupakan dua hal yang sangat penting bagi kelangsungan hidup manusia. Tanpa dua hal tersebut,  mustahil manusia bisa bertahan hidup sampai sekarang ini. Kebutuhan minum terutama air putih merupakan hal yang harus di penuhi selain makanan yang bernutrisi dan bervitamin. Seperti yang kita ketahui, kandungan air di tubuh manusia mencapai 60 persen. Jadi minum air putih 6-8 gelas sehari merupakan sebuah keharusan untuk kebutuhan tubuh setiap manusia. Lalu, bahaya apakah jika manusia kurang minum air putih bagi kesehatan...????

Sahabat, tips kesehatan. Tubuh manusia membutuhkan cairan atau air dalam jumlah yang sesuai untuk tubuhnya. Fungsi air dalam tubuh manusia yaitu untuk menjaga kesegaran tubuh, membantu sistem pencernaan agar lebih lancar, mengeluarkan racun dalam tubuh lewat keringat dan urine. Air juga berfungsi untuk pelarut, katalisator, pelumas, untuk mengatur suhu tubuh serta sebagai penyedia elektrolit dan mineral yang sangat dibutuhkan oleh tubuh. Sahabat, tips kesehatan.

  5 Resiko kesehatan jika kurang minum air putih  


air putih
  1. Air putih sangat baik untuk sel-sel otak kita. Fungsi air putih ini agar otak bisa berpikir lebih cepat, tidak mudah lupa atau pikun dan bisa berkonsentrasi untuk setiap aktivitas yang di jalankan. karena jika kekurangan air terutama air putih akan menyebabkan cairan di otak akan menurun, asupan oksigen yang semestinya mengalir ke otak juga ikut berkurang. Sehingga menyebabkan sel - sel otak menjadi tidak aktif dan tidak berkembang sebagaimana yang diharapkan.
  2. Bahaya kurang minum air putih berikutnya yaitu terasa haus, tenggorokan terasa kering, suhu badan menjadi panas, terkena gejala sakit kepala, air kencing akan bewarna pekat, denyut nadi yang terasa cepat, gejala halusinasi dan juga berakibat fatal yaitu kematian.
  3. Bahaya kurang minum air putih berikutnya yaitu akan menyebabkan infeksi kandung kemih. Gejala infeksi kandung kemih yaitu suhu badan yang sedikit meningkat, terasa nyeri pada saat buang air kecil bahkan kadang kala terdapat darah dalam urine yang dikeluarkan.
  4. Bahaya kurang minum air putih yang selanjutnya yaitu kulit menjadi kusam atau tidak menunjukkan kulit yang cerah karena aliran darah kapiler di kulit pada tubuh tidak maksimal.
  5. Bahaya kurang minum air putih yang kelima yaitu dapat menganggu fungsi kerja ginjal pada tubuh anda. Ini dikarenakan air putih sangat penting untuk mencegah batu ginjal. Fungsi air putih pada organ ginjal akan membuat komponen pembentuk batu ginjal menjadi lebih mudah luruh bersama buang air kecil yang kita keluarkan setiap harinya.