
Saturday, July 13, 2013
7 Cara Menghindari Osteoporosis Pada Wanita

Blog Dokter - Tulang merupakan salah satu anggota tubuh yang mudah mengalami kemunduran fungsi. Tulang tentu saja sangat membutuhkan kalsium dan zat besi dimana hal itu akan sangat membantu dalam mencegah kekeroposan tulang.Tentunya kekeroposan tulang akan mengganggu aktifitas...