Blog Dokter - Dalam menjalankan aktifitas sehari-hari hal terpenting yang harus dipenuhi adalah energy yang aman merupakan bahan bakar utama dalam menjalankan rutinitas. Tanpa energy maka anda tentunya tidak ada daya dalam menjalankan aktiftas anda. Tidak semua orang mengetahui bagaimana cara agar meningkatkan energi tubuh dengan baik, sehingga mereka hanya mengandalkan meminum suplemen saja tanpa mencari tahu cara-cara sederhana.
Cara Sederhana Meningkatkan Energi Tubuh
Ilustrasi Menambah Energi Tubuh |
Berikut merupakan cara agar anda dapat meningkatkan energy tubuh anda.
1 Tidur siang
Tidur siang merupakan hal penting untuk anda jaga. Tidak perlu anda menghabiskan banyak wantu untuk tidur siang, cukup menghabiskan setidaknya 1 hingga 2 jam. Di tengah-tengan aktifitas yang membuat anda stress anda sebaiknya megambil tidur siang walaupun sejenak untuk menambah enegri tubuh anda.
ADVERTISEMENT
2 Menjadi orang yang berpikiran positif
Pikiran yang baik dan selalu positif merupakan kunci yang besar dalam meraih energy anda kembali. Hindarilah orang-orang yang selalu berpikiran negative yang berada di sekitar anda. Sebab dengan berada di sekitar mereka akan mempengaruhi pikiran anda dan secara tidak langsung juga pikiran anda yang sangat banyak menguras energi.
3 Meditasi
Bermeditasi bisa membuat jiwa sedikit tenang. Anda juga tidak perlu melakukannya tiap hari cukup mengambil beberapa waktu senggang dengan menutup mata anda dan menarik nafas anda dalam-dalam. Jika anda melakukan hal ini hal tersebut dapat mengembalikan energy yang sudah anda gunakan.
4 Minum air putih
Rasa lelah biasanya dipengaruhi oleh dehidrasi. Sehingga anda perlu menjaga agar tetap terhidrasi dengan banyak meminum air putih. Air putih terbukti sangat baik dalam menambah energy anda secara alami.
5 Istirahat yang cukup
Janganlah terlalu memaksakan diri anda untuk bekerja, Anda haruslah disiplin pada waktu istrahat anda dan jangan lupa manfaatkanlah waktu istrahat dengan sebaik-baiknya.
Seperti itulah cara agar anda bisa menambah energydan stamina. Semoga dengan tips diatas sahabat blog dokter dapat melakukan aktivitas dengan baik dan selalu fit.
Jangan Lewatkan Tips Kesehatan Lainnya :
0 comments:
Post a Comment